Santri YAPILA Terus Berlatih Setiap Malam

0

Santri YAPILA giat berlatih setiap malam


SamudraNews.com | Langsa-Aceh, Demi meningkatkan prestasi Usthad dan Usthadz YAPILA setiap malam melatih para santri putra dan santri putri.

Santri YAPILA harus maju dan mampu menjadi yang terbaik, sehingga tiap malam selepas shalat Magrip teus berlarih, ujar salah seorang Usthad pada media ini Minggu (26/6/2022) malam.

"Kita berharap para santri YAPILA nantinya bisa berguna bagi masyarakat luas dan kedua orang tuanya, sehingga kita selaku tenaga pengajar selalu memberikan yang terbaik untuk semua santri" ujarnya.

Lanjutnya, Di pompes YAPILA bukan menghafal Al-Qur'an aja yang di ajarkan, kitap pun di ajari, dakwa, pardukifayah jenjah, mulai dari memandikan mengkafankan hingga shalat  jenajah juga di ajarkan.

"Seharus nya anak anak libur kerena uda usai ujian terahir ( kenaikan kelas), tetapi tahun ini santri Yapila terus mondak, dan hal ini didukung oleh wali samtri" imbuhnya.

Di tempat terpisah ketua Yayasan Pendidikan Islam Langsa (YAPILA) Drs.Ismail Umar, MM.M.Si mengatakan, Setiap malam seluruh santri terus belajar dan di pandu oleh Usthad dan Usthadz yang begitu trampil di bindang nya masing masing dan sangat sabar dalam mengajari santri.

"Saya sangat bersyukur dengan kinerja para Usthad dan Usthadz yang begitu iklas dalam bekerja,  tanpa bantuan dan kerja kereas mereka manamungkin para santri bisa berkembang dan maju ilmupengetahuan nya" harap nya.

Ismail berharap, Para santri jika nantinya tamat, sudah siap pakai di bidang apa saja, sehingga para orang tua tidak sia sia dalam memondok kan anak nya di Yapila.

"Semoga ALLAH memberikan yang terbaik bagi seluruh santri dan seluruh tenaga pengajar yang sudah bekerja keras demi kemajuan santri" tandasnya.

| Putra

Posting Komentar

0Komentar
Posting Komentar (0)